!Please wait..>
Posted by : Unknown Selasa, 04 Maret 2014

Faktorial

Batas Waktu1 detik
Batas Memori16 MB
N!, yaitu N faktorial, didefinisikan sebagai N x (N-1) x (N-2) x ... x 1.
Pak Dengklek memberikan Anda sebuah bilangan bulat N (1 ≤ N ≤ 10.000). Hitunglah jumlah 0 berurutan yang mengakhiri N!. Misalnya, 10! = 3.628.800, maka jumlah 0 berurutan adalah 2. 8! = 40.320, maka jumlah 0 berurutan adalah 1 (nol di tengah tidak dihitung).

Format Masukan

Baris pertama berisi sebuah bilangan bulat N.

Format Keluaran

Sebuah baris berisi sebuah bilangan bulat yaitu jawaban yang dimaksud.

Contoh Masukan 1

10

Contoh Keluaran 1

2

Contoh Masukan 2

8

Contoh Keluaran 2

1

Penyelesaian


Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Hot Post!!

Pengikut

- Copyright © Zis Here ! -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -